Senin, 15 Agustus 2016

Kalkulator menggunakan visual basic



       Visual Basic sendiri adalah sebuah bahasa pemrograman yang menawarkan IDE (Integrated Development Environment) visual untuk membuat program atau aplikasi berbasis sistem operasi windows.  versi sekarang adalah visual studio 2013. namun dalam tutorial ini saya tetap menggunakan visual basic 6.0

Karena akan cukup panjang penjelasannya. mari kita mulai saja langkah langkah langkahnya.

1. Buka VB pilih new project kemudian pilih standar exe
2. Buat button dan label seperti gambar dibawah

Contoh Program VB Kalkulator

Perhatikan keterangan berikut :

-. tulisan Kalkulator mengunakan label
-. kotak hasil mengunakan label dengan name isi dan captionnya tidak ada.
-. untuk tombol angka 0 sampai 9 mengunakan CommandButton dengan name N dan caption serta index sesuaikan dengan nilai masing masing. misal tombol angka 1 captionnya 1 dan indexnya juga 1.
-. untuk buttun yang lainnya
   caption       name
     .              Koma
    =             Hasil
    /              Bagi
    -  Kurang
    + Tambah
    x  Kali
  AC AC
   x2 Pangkat
  -/+ Tanda
   V  Akar

untuk tampilan seperti warna dan jenis serta ukuran font anda bisa mengatur sendiri pada jendela properties

3. Pindah ke tab kode atau klik 2 kali pada form.
deklerasikan variabel

Private Pil As String
Private x As Double
Private y As Double
Private kom As Integer

dan kode berikut

Private Sub Form_Load()
Tanda.Enabled = False
If kom = 1 Then
Koma.Enabled = False
End If
x = 0
End Sub


4.  klik tombol antara 0 sampai 9 atau langsung ketab kode kemudian tulis kode berikut

Private Sub N_Click(Index As Integer)
Isi.Caption = Isi.Caption & N(Index).Caption
x = Isi.Caption
Tanda.Enabled = True
End Sub

5. Kemudian agar fungsi tambah, kurang, bagi dan kali berfungsi maka tambahkan kode berikut :
// pada tombol bagi tambahkan kode

Private Sub Bagi_Click()
Isi.Caption = ""
Pil = "bagi"
y = x
x = 0
Tanda.Enabled = False
Koma.Enabled = True
End Sub

// tombol kali tambahkan kode
Private Sub Kali_Click()
Isi.Caption = ""
Pil = "kali"
y = x
x = 0
Tanda.Enabled = False
Koma.Enabled = True
End Sub

// tombol kurang

Private Sub Kurang_Click()
Isi.Caption = ""
Pil = "kurang"
y = x
x = 0
Tanda.Enabled = False
Koma.Enabled = True
End Sub

// terakhir tombol tambah

Private Sub Tambah_Click()
Isi.Caption = ""
Pil = "tambah"
y = x
x = 0
Tanda.Enabled = False
Koma.Enabled = True
End Sub


6. Agar tombol sama dengan berfungsi letakkan kode berikut
Private Sub Hasil_Click()
If Pil = "tambah" Then
x = y + x
Isi.Caption = x
ElseIf Pil = "kurang" Then
x = y - x
Isi.Caption = x
ElseIf Pil = "kali" Then
x = y * x
Isi.Caption = x
ElseIf Pil = "bagi" Then
x = y / x
Isi.Caption = x
Else
Isi.Caption = x
End If
End Sub


7. sekarang tombol AC, pangkat, tanda dan akar

// tombol AC
Private Sub AC_Click(Index As Integer)
Isi.Caption = ""
y = 0
x = 0
kom = 0
If kom = 1 Then
Koma.Enabled = False
Else
Koma.Enabled = True
End If
Tanda.Enabled = False
End Sub

// tombol pangkat
Private Sub Pangkat_Click(Index As Integer)
If Isi.Caption = "" Then
x = 0
Else
x = Isi.Caption
End If
Isi.Caption = x ^ 2
End Sub

//tombol tanda
Private Sub Tanda_Click()
If x <= 0 Then
x = x * -1
Isi.Caption = x

Else
x = x * -1
Isi.Caption = "-" & Isi.Caption

End If
Koma.Enabled = True
End Sub

// tombol akar
Private Sub Akar_Click()
If Isi.Caption = "" Then
x = 0
Else
x = Isi.Caption
End If
If x < 0 Then
Isi.Caption = "Tidak Boleh Negatif..!"
Else
Isi.Caption = Sqr(x)
End If
End Sub


8 penulisan kode terakhir pada tanda koma
Private Sub Koma_Click()
kom = 1
If kom = 1 Then
Koma.Enabled = False
Else
Koma.Enabled = True
End If
If x = 0 Then
Isi.Caption = "0,"
Else
Isi.Caption = Isi.Caption & ","
End If
End Sub

9. setelah selesai coba run atau jalankan proggramnya.
jika benar maka akan terlihat seperti ini :

Contoh Program Visual Basic (VB) Kalkultor

Tidak ada komentar:

Posting Komentar